fbpx

Siapa Kami?

Lembaga Amil Zakat Nasional
PYI Yatim dan Zakat merupakan lembaga pengelola dana Zakat, Infak, Sedekah dan Wakaf terpercaya sejak tahun 1998 yang mengkhususkan diri dalam pemberdayaan anak Yatim Dhuafa di Indonesia

Berita & Kegiatan

 

Aktivitas Ikhtiar PYI dalam menebar kebaikan keseluruhan penjuru dunia.

PYI Salurkan Bantuan Modal Usaha di Cicalengka

PANTIYATIM.OR.ID, BANDUNG-- Pada hari Kamis, 5 September 2024, Lembaga Amil Zakat Nasional (Laznas) PYI Al Fajr kembali menyalurkan bantuan modal usaha. Dalam rangka program Ekonomi Produktif, yang merupakan salah satu program unggulan mereka. Bantuan kali ini...

Asrama Yatim PYI di Berbagai Cabang Meriahkan HUT RI dengan Lomba dan Berbagi Kado Kemerdekaan

PANTIYATIM.OR.ID, BANDUNG-- Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) yang ke-79. Asrama Yatim PYI di berbagai cabang turut serta menyemarakkan suasana kemerdekaan dengan kegiatan yang penuh keunikan dan kebersamaan. Di antara cabang yang...

Laznas PYI Kirim Bantuan Ekonomi produktif dan Dakwah ke Kampung Zakat Roworena, NTT

PANTIYATIM.OR.ID, NTT--  Pada Rabu (21/08/2024), Laznas PYI melanjutkan komitmennya dalam mendukung pengembangan Kampung Zakat Roworena di Ende, Nusa Tenggara Timur (NTT). Bantuan ekonomi produktif, kemanusiaan, dan dakwah. Bantuan ini merupakan lanjutan dari...

PYI Sediakan Ambulans Gratis untuk Membantu Masyarakat yang Membutuhkan

PANTIYATIM.OR.ID, BANDUNG-- Pada Rabu (07/08/2024), Laznas PYI menunjukkan komitmennya dalam membantu masyarakat dengan menyediakan layanan ambulans gratis untuk keperluan antar jemput jenazah. Layanan ini dimanfaatkan oleh keluarga Almarhumah di Jalan Holis, RT...

PYI dan KUA Hadirkan Program ‘Warung BAHAGIA’ untuk Dukung Usaha Sembako di Bandung Kulon

PANTIYATIM.OR.ID, BANDUNG-- Pada hari Senin, 26 Agustus 2024, Laznas PYI bekerja sama dengan KUA Kecamatan Bandung Kulon meluncurkan program Ekonomi Produktif yang diberi nama "Warung BAHAGIA". Kegiatan penyaluran modal usaha warung bahagia dilaksanakan di Jalan...

Laznas PYI Al Fajr Salurkan Bantuan Pompanisasi Pertanian di Desa Kembang Kuning

PANTIYATIM.OR.ID, PURWAKARTA-- Pada Selasa (27/08/2024), Laznas PYI Al Fajr melaksanakan penyaluran bantuan ekonomi produktif berupa pompanisasi pertanian di Kampung Cikuya. RW 06, Desa Kembang Kuning, Kecamatan Jatiluhur, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat. Bantuan...

Laznas PYI Salurkan Bantuan Modal Usaha di Banjarwangi, Garut

PANTIYATIM.OR.ID, GARUT-- Pada hari Jumat (23/08), Laznas PYI Yatim dan Zakat kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pengembangan ekonomi produktif di pelosok-pelosok desa. Melalui program Ekonomi Produktif, PYI menyalurkan bantuan modal usaha kepada...

Laznas PYI Salurkan Bantuan Modal Usaha di Bojongloa Kidul

PANTIYATIM.OR.ID, BANDUNG-- Pada hari Selasa (27/08), Laznas PYI Al Fajr kembali melaksanakan salah satu program unggulannya. Program unggulan tersebut adalah Bantuan Modal Usaha melalui Program Ekonomi Produktif. Bantuan modal usaha ini bertempat di Kecamatan...

Kebakaran Landa Permukiman Padat di Manggarai, PYI Salurkan Bantuan Kemanusiaan

PANTIYATIM.OR.ID, JAKARTA-- Pada Selasa (13/08/2024) pukul 02.30 WIB, kebakaran hebat melanda permukiman padat penduduk di Kampung Bali Matraman, Manggarai, Jakarta Selatan. Peristiwa ini mengakibatkan kerusakan parah dan membuat banyak warga kehilangan tempat tinggal...

Laznas PYI Salurkan Bantuan Modal Usaha untuk Bunda Yatim di Cibeunying Kidul

PANTIYATIM.OR.ID, BANDUNG-- Pada Jumat (16/08), Laznas PYI kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung perekonomian masyarakat melalui program pemberdayaan. Kali ini, bantuan modal usaha disalurkan kepada Yenih Novianti, seorang Bunda Yatim yang baru saja...
Panti Yatim Salurkan Bantuan Di Raja Ampat

Panti Yatim Salurkan Bantuan Di Raja Ampat

LAZ Panti Yatim Indonesia (PYI) menyalurkan bantuan perlengkapan sekolah, kartu perdana kuota, Abon Qurban, dan perlengkapan ibadah. Bantuan ini rutin disalurkan Panti Yatim bagi anak yatim dan dhuafa diseluruh wilayah pelosok Indonesia. Khususnya diwilayah Kampung...

Asrama Yatim Ke-36 Telah Disemikan LAZNAS PYI

Asrama Yatim Ke-36 Telah Disemikan LAZNAS PYI

PANTIYATIM.OR.ID, JAKARTA -- Lembaga Amil Zakat Nasional Panti Yatim Indonesia (PYI)  meresmikan asrama yatim ke-36 yang berada di Jalan  Strategi Raya. Blok M1 nomor 6, Joglo, Kecamatan   Kembangan, Jakarta Barat, Jumat  (30/10). Berkat dukungan serta sambutan yang...

Galeri Foto

Dokumentasi Kegiatan Kami

 

 

 

 

 

 

 

 

Artikel

 

Ilmu dan ikhtisar kisah-kisah inspiratif untuk kehidupan

Manfaat Zakat bagi Penerima maupun yang Menyerahkan
Manfaat Zakat bagi Penerima dan Pemberi: Perspektif Ekonomi dan Spiritual
Tentu saja banyak manfaat zakat yang dirasakan penerimanya (mustahik) baik dari segi ekonomi, sosial, dan lainnya. Menurut hukum Islam atau aturan  syariah, sesuai Q.S At-Taubah ayat 60, kelompok...
Cara Menghitung Zakat Penghasilan
Cara Menghitung Zakat Penghasilan yang Benar Menurut Syariat Islam
Semua umat Islam yang mempunyai penghasilan pribadi wajib membayarkan sebagian hartanya kepada yang berhak menerima zakat menurut ketentuan hukum Islam. Zakat Penghasilan sendiri adalah Zakat atas...
peran zakat dalam mengatasi kemiskinan
Teknologi Digital Peran Zakat dalam Mengatasi Kemiskinan
Di era digital yang canggih ini, Zakat telah mengalami transformasi yang besar. Teknologi digital semakin memudahkan masyarakat dalam menunaikan kewajiban zakatnya, baik zakat fitrah maupun zakat...
Hukum Zakat dalam Islam Kewajiban yang Harus Ditunaikan
Hukum Zakat dalam Islam: Kewajiban yang Harus Ditunaikan
Zakat wajib bagi semua umat Islam yang memenuhi syarat. Selain untuk menjalankan perintah Allah subhanahu wa ta'ala, tujuan zakat adalah untuk membantu umat Islam yang membutuhkan bantuan dan...
Zakat Mal
Zakat Mal: Jenis, Perhitungan, dan Distribusi yang Tepat
Zakat mal merupakan zakat yang dikenakan atas harta yang dimiliki oleh seorang muslim yang telah mencapai nisab dan haul. Zakat mal memiliki peran penting dalam Islam sebagai sarana membersihkan...
Perjuangan Perempuan dalam Merebut Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Perempuan dalam Merebut Kemerdekaan Indonesia
Ketika berbicara tentang perjuangan kemerdekaan Indonesia, nama-nama pahlawan seperti Ir.Soekarno, Hatta, dan Diponegoro sering kali mendominasi narasi sejarah. Namun, di balik gemuruh perjuangan...
Sedekah dalam dunia Bisnis
Sedekah dalam Dunia Bisnis: Etika, CSR, dan Keberlanjutan Usaha
Sedekah bukan hanya amalan individual tetapi juga memainkan peran penting dalam dunia bisnis. Konsep ini sangat relevan dalam konteks etika bisnis, Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (CSR), dan...
Jejak Digital Sedekah, di Era Media Sosial
Jejak Digital Sedekah: Manfaat Sedekah di Era Media Sosial
Di Era digital yang serba cepat ini, media sosial telah menjadi platform yang sangat kuat untuk menyebarkan informasi, menginspirasi, dan menggerakkan orang-orang. Salah satu bentuk kebaikan yang...
Sedekah Kreatif
Sedekah Kreatif: Memberikan Lebih dari Sekadar Uang
 Sedekah adalah salah satu bentuk ibadah yang dianjurkan dalam Islam, dan sering kali diidentikkan dengan pemberian materi seperti uang atau makanan kepada mereka yang membutuhkan. Namun, sedekah...
Adab Kepada anak yatim
5 Adab Penuh Cinta Kepada Anak Yatim
Menyantuni anak yatim termasuk akhlak yang mulia. Islam telah mengajarkan kepada umatnya agar dapat menghormati dan menyantuni mereka. Anak yatim merupakan seorang anak yang belum baligh/dewasa...

Video

Tinggal Scan buat Donasi

Mau Donasinya Dijemput?
Yuk Coba Sekarang!

Mitra Peduli

tiki
cimb_syariah
alfamart
jne
angkasapura

Member Dari

kemensos
forum_zakat
baznas
logo kementerian agama RI
Translate »