


PYI Resmikan Asrama Yatim dan Pemberdayaan Zakat Kedua Kalinya di D.I Yogyakarta
PANTIYATIM.OR.ID, YOGYAKARTA– Laznas PYI Yatim dan Zakat meresmikan Asrama Yatim dan Pemberdayaan Zakat yang kedua kalinya di Provinsi D.I Yogyakarta. Peresmian kali ini dilakukan di Jalan Raya Kledokan Blok B/21C, Rt 1 Rw 1, Catur Tunggal, Depok Sleman,...
Laznas PYI Turut Berpartisipasi Dalam Peresmian Kampung Zakat Cekal Baru, Aceh oleh Kemenag RI
PANTIYATIM.OR.ID, BENER MERIAH– Kementerian Agama Republik Indonesia (Kemenag RI) telah meluncurkan program Kampung Zakat di Desa Cekal Baru, Kecamatan Timang Gajah, Bener Meriah, Provinsi Aceh pada Kamis (11/5/2023). Ini adalah kampung zakat kedua di Provinsi...
PYI Yatim dan Zakat Salurkan 2.300 Paket Sahur dan Buka Puasa Selama Ramadhan
PANTIYATIM.OR.ID, BANDUNG– Laznas PYI Yatim dan Zakat telah menyalurkan 2.300 paket sahur dan buka puasa di tiga provinsi di Indonesia selama bulan Ramadhan tahun ini. Kegiatan yang dimulai sejak hari pertama puasa berlangsung sukses dan membantu ribuan orang...
Laznas PYI Salurkan 878 Alquran Wakaf di 10 Wilayah selama Ramadhan
PANTIYATIM.OR.ID, BANDUNG– Laznas PYI Yatim dan Zakat menggelar program wakaf Alquran yang berhasil menyalurkan 878 Alquran wakaf ke beberapa wilayah di Indonesia. Kegiatan Laznas PYI tersebut dilakukan dengan bantuan relawan setempat tersebut telah memberikan...